Kode Tender 3562243
Nama Tender Penyusunan Instrumen Evaluasi Pasca Pelatihan KPMD
Rencana Umum Pengadaan
Tanggal Pembuatan 10 Juli 2018
Lingkup pekerjaan Menyusun instrumen pengukuran outcome sebagai acuan dalam melaksanakan evaluasi pasca pelatihan KPMD dalam rangka peningkatan kualitas pemberdayaan masyarakat desa.
Tahap Tender Saat Ini Tender Sudah Selesai
K/L/PD/Instansi Lainnya Kementerian Desa Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi RI
Satuan Kerja BADAN PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN PENDIDIKAN DAN PELATIHAN DAN INFORMASI
Jenis Pengadaan Jasa Konsultansi Badan Usaha
Metode Pengadaan Seleksi Sederhana - Pascakualifikasi Satu File - Biaya Terendah
Tahun Anggaran APBN 2018    
Nilai Pagu Paket Rp. 150.000.000,00 Nilai HPS Paket Rp. 149.880.000,00
Jenis Kontrak Gabungan Lumsum dan Harga Satuan
Lokasi Pekerjaan
  • Jl. TMP Kalibata no 17 - Jakarta Selatan (Kota)
Syarat Kualifikasi
Memenuhi ketentuan peraturan perundang-undangan untuk menjalankan kegiatan/usaha.
Jenis Izin Klasifikasi
Surat Keterangan Domisili Surat Keterangan Domisili yang masih berlaku
TDP Tanda Daftar Perusahaan yang masih berlaku
Surat Izin Usaha Surat Ijin Usaha Perdagangan (SIUP) Barang dan Jasa untuk bidang Jasa Konsultansi Manajemen/ sejenisnya atau Ijin Usaha Jasa Konsultansi Non-Konstruksi Bidang Manajemen/sejenisnya yang masih berlaku, yang dikeluarkan oleh Instansi yang berwenang.
Akte Pendirian Akte Pendirian Perusahaan (dan Akta Perubahan bila ada)
SBU Sertifikat Badan Usaha Konsultansi Non-Konstruksi Bidang Manajemen/sejenisnya yang masih berlaku, yang dikeluarkan oleh Instansi yang berwenang.
Telah Melunasi Kewajiban Pajak Tahun Terakhir

SPT Tahun 2017

Tenaga Ahli

1. Ahli Pemberdayaan Masyarakat berpendidikan minimal S2 semua jurusan, dengan pengalaman memimpin tim minimal 3 tahun serta pernah mengikuti pelatihan pemberdayaan masyarakat desa dibuktikan dengan surat keterangan atau sertifikat dari institusi. 2. Ahli Pendidikan berpendidikan minimal S1 ilmu pendidikan, dengan pengalaman di bidang yang relevan minimal 3 tahun serta memahami tentang pemberdayaan masyarakat serta pernah melakukan evaluasi pelatihan masyarakat. 3. Ahli Manajemen berpendidikan minimal S1 di bidang manajemen dan memiliki pengalaman di bidang yang relevan minimal 3 tahun serta memahami tentang pemberdayaan masyarakat serta pernah melakukan evaluasi pelatihan masyarakat. 4. Ahli Sosiologi atau Komunikasi berpendidikan minimal S1 sosiologi atau ilmu komunikasi dan memiliki pengalaman di bidang yang relevan minimal 3 tahun serta memahami tentang pemberdayaan masyarakat serta pernah melakukan evaluasi pelatihan masyarakat.

Pengalaman Pekerjaan

Memperoleh paling sedikit 1 satu pekerjaan sebagai penyedia jasa konsultansi di bidang jasa manajemen atau sejenis dalam kurun waktu 4 empat tahun terakhir, baik dilingkungan pemerintah atau swasta termasuk pengalaman subkontrak.

Tidak Masuk dalam Daftar Hitam
Memiliki NPWP
Tenaga Teknis

1. tenaga admisnitrasi atau sekretaris, dengan pendidikan minimal lulusan SLTA SMK administrasi perkantoran dan berpengalaman minimal 2 dua tahun dalam bidang manajemen administrasi atau sekretaris. 1. tenaga operator komputer, dengan pendidikan minimal lulusan SLTA SMK komputer dan berpengalaman minimal 2 dua tahun dalam bidang komputer.

Yang bersangkutan dan manajemennya tidak dalam pengawasan pengadilan, tidak pailit, dan kegiatan usahanya tidak sedang dihentikan
Peserta Tender 17 peserta